Hari ini internet sudah mencapai usia setengah abad atau 50 tahun. Penasaran teknologi terbaru apa saja yang akan melengkapi performa internet di beberapa tahun mendatang? Inilah beberapa project yang sedang dikembangkan. Tidak bisa dipungkiri bahwa saat ini internet sudah menjadi bagian terpenting bagi kebanyakan masyarakat dunia. Internet juga sudah menjadi sumber utama dalam membangun perekonomian dunia. Namun seriring dengan pergeseran gaya hidup, muncul berbagai tantangan, termasuk bagaimana menangani tingkat pertumbuhan yang eksponensial dan masalah keamanan [...]
Biaya yang dikeluarkan perusahaan akibat serangan ransomware tidaklah sedikit, mulai dari biaya pencegahan hingga biaya IT expert untuk menangkal serangan ransomware. Belajar dari pengalaman beberapa korban bisa jadi salah satu pertahanan terbaik dalam mengahalau ransomware, tapi perusahaan harus selalu melakukan tindakan preventif agar serangan tidak terjadi kembali. Ransomware merupakan bentuk malware yang sangat berbahaya dan menakutkan di dunia teknologi. Hampir seluruh IT Expert memahami jelas pola dan ciri serangan dari ransomware. Tanpa peringatan, perusahaan dihadapkan [...]
Banyak yang tidak mengetahui kalau komputer server memiliki cara perawatan yang berbeda dengan komputer pada umumnya. Kurangnya pengetahuan mengenai cara merawat server dapat menyebabkan menurunnya kemampuan dari server sehingga tidak dapat bekerja secara optimal. Bahkan kesalahan dalam merawat server dapat menyebabkan server berumur lebih pendek dari seharusnya sehingga akan merugikan perusahaan karena berulang kali mengeluarkan dana untuk membeli server padahal hal tersebut dapat dihindari. Agar perusahaan Anda tidak melakukan kesalahan yang akan merugikan tersebut, berikut tujuh [...]