September 2021

Tingkatkan Keberlangsungan Bisnis Anda dengan HPE Nimble Storage
blog
Industri ekonomi digital saat ini berjalan beriringan dengan adanya peberubahan suatu kebiasaan sosial akibat masuknya arus digital, yang biasa kita kenal dengan disruption. Pada era digital, tren disruption tidak dapat dihindarkan lagi. Contoh nyata di lapangan adalah percepatan perubahan yang menjadi jantung dari banyaknya tren distruption dalam era storage industry saat ini. Pada 2019 lalu, Hewlett-Packard Enterprise (HPE) baru saja mengumumkan Nimble Storage sebagai leading provider solution dari hybrid-flash dan predictive all-flash storage. Saat ini, [...]
Lagi-Lagi, HPE Dinobatkan Sebagai Leader Pada Gartner Magic Quadrant untuk Primary Storage 2020
blog
  Tahun 2020 lalu, Gartner mengakui HPE sebagai Leader untuk di kelasnya dalam hal visi dan kemampuannya dalam eksekusi. Setelah mengambil peran SVP dan GM untuk HPE Storage, HPE kembali dinobatkan sebagai Leader pada annual Gartner Magic Quadrant for Primary Storage 2020. Pencapaian ini dibangun selama satu decade pada Gartner Magic Quadrant mencakup Solid State Arrays, juga enam tahun dinobatkan sebagai Leader in the Gartner Magic Quadrant for General Purpose Disk Arrays dan pencapaian sebelumnya [...]
5 Alasan Mengapa Nimble Storage Menjadi Storage As a Service Terbaik di Kelasnya
blog
Selama bertahun-tahun, IT Leaders dan bisnis memiliki tujuan untuk menghilangkan kendala yang sering dihadapi dalam menjalani digital transformation. Mereka mencari cara yang mudah dan hemat biaya untuk mengelola banyak komponen mulai dari kebutuhan data hingga mencadangkan data. Karena itu, banyak yang mulai beralih ke as a service solution untuk mkemudahan dalam melakukan implementasi, TCO dan mendukung kegiatan bisnis lainnya. Faktanya, 43% perusahaan yakin bahwa mengdopasi model as-a-service meningkat secara signifikan di tengah masa krisis ekonomi [...]