Lingkungan kerja hybrid menyediakan cara baru bagi karyawan untuk tetap berkolaborasi secara produktif. Peneliatian Gartner terbaru mengungkapkan bahwa 71% HR leaders lebih fokus pada gaya kolaborasi karyawan tahun ini dibanding sebelum pandemi COVID-19. Namun, seberapa pentingkah kolaborasi ini, dan apa yang perlu dilakukan untuk melindungi dan mendorong kolaborasi dan inovasi pada hybrid working saat ini? Ketika karyawan tidak berada di area kantor, interaksi mereka lebih terjadwal dan lebih banyak dilakukan secara virtual. Chart kolaborasi tidak [...]
Membuat bisnis agar tetap fleksibel, agility dan melakukan penghematan biaya di era COVID-19, CIO harus memikirkan kembali bagaimana cara mereka mengevaluasi proses penyimpanan perusahaan. Kehadiran pandemi membentuk bisnis dan mengubah bagaimana cara kita berinteraksi. Membentuk kembali pasar dan pekerja telah mengubah model bisnis secara mendasar dan memicu percepatan transformasi digital secara cepat. Faktanya, perubahaan yang secara tiba-tiba ini terjadi dalam waktu beberapa bulan, di mana sebenarnya perubahaan ini direncanakan memakan waktu bertahun-tahun, pergeseran skala besar [...]
Ketika mengunjungi Disney Parks, mungkin hanya sedikit pengunjung yang paham sejauh apa teknologi yang digunakan Disney Company dalam membuat pengalaman pengunjung imersif. Atraksi berteknologi canggih sepeerti Millenium Falcon: Smugglers Run dan pengalaman Disney theme park lainnya adalah salah satu design dari cloud computing, advanced robotics dan control systems hingga banyak lagi lainnya. Menurut Michael Tschanz, Engineering technology and analysis di Disney Parks, Experiences and Products Hewlett Packard Enterprise customer membahas apa yang membuat atraksi Disney [...]